About Us

Logo Bro Legal

Bro Legal merupakan perusahaan penyedia layanan jasa pengurusan legalitas, perizinan, perpajakan, dan akselerasi bisnis (badan usaha) di seluruh wilayah Indonesia. Bro Legal hadir untuk membantu dan memberikan solusi kepada pelaku usaha di seluruh Indonesia agar mendapatkan kemudahan berusaha, kepastian, dan perlindungan hukum dalam menjalankan dan mengembangkan usahanya.

Bro Legal hadir dengan Visi mulia yaitu “Menjadi Mitra Akselerasi Bisnis Strategis Pelaku Usaha Indonesia”, guna mendorong dan membantu para pelaku usaha baru maupun lama untuk mendapatkan kemudahan dalam memperoleh legalitas, perizinan, dan akselerasi bisnis atau usahanya melalui layanan jasa terpadu (One Stop Business Solution) yang disediakan Bro Legal.

Oktoriusman Halawa, S.H.

CEO Bro Legal

Oktoriusman Halawa, S.H. (CEO Bro Legal)

Mengapa Harus Bro Legal?

Solusi Akselerasi Bisnis Anda

Bro Legal memberikan Anda layanan dan solusi bisnis terbaik dan bergaransi. Segala kebutuhan bisnis Anda, mulai dari legalitas, perizinan, perpajakan, pengembangan dan akselerasi bisnis Anda dapat terpenuhi bersama Bro Legal.

Mitra Terbaik Dalam Memitigasi Resiko Bisnis Anda

Bro Legal berkomitmen setiap saat untuk membantu Anda memenuhi segala kebutuhan Anda dalam menjalankan dan mengembangkan bisnis Anda, serta melakukan proteksi dan mitigasi terhadap segala kemungkinan permasalahan dan/atau sengketa bisnis yang akan timbul.

Tim Profesional

Bro Legal memiliki Tim Konsultan Bisnis dengan keahlian mumpuni, profesional, dan berpengalaman di bidangnya sehingga dapat dengan mudah memahami cara kerja, metode pengembangan dan akselerasi bisnis Anda.

Konsultan Berpengalaman

Bro Legal memiliki Tim Konsultan Hukum handal dan berpengalaman yang berprofesi sebagai Advokat, Pengacara Perusahaan, dan Praktisi Hukum Bisnis lainnya yang siap membantu Anda dalam menangani dan menyelesaikan setiap permasalahan atau sengketa bisnis yang akan timbul.

Berkontribusi Secara Nyata

Bro Legal meyakini bahwa dengan membantu untuk membangun, mengembangkan, dan mengakselerasi bisnis Anda dari NOL hingga SUKSES, merupakan bentuk kontribusi Kami dalam memajukan perekonomian nasional yang berdampak pada bertambahnya pelaku-pelaku usaha baru yang akan menjadi roda penggerak perekonomian Indonesia.

Our Experts

Oktoriusman Halawa, S.H.

Oktoriusman Halawa, S.H.

Konsultan Hukum & Perizinan, Praktisi Hukum & Bisnis

Dr. Drs. Budi Riyanto, S.H., M.Si

Dr. Drs. Budi Riyanto, S.H., M.Si

Ahli & Konsultan Hukum Bisnis, Akademisi, Praktisi Hukum & Bisnis

Ir. Petrus Gunarso, MSc., Ph.D., IPU

Ir. Petrus Gunarso, MSc., Ph.D., IPU

Ahli & Konsultan Perizinan Lingkungan Hidup (Sumber Daya Alam)

fotor 2023 2 27 16 57 23

Eliadi Hulu, S.H.

Konsultan Hukum Bisnis

Our Clients

Pitch deck Bre Legal

Our Partners

buat website desain 1